Cari Blog Ini

Jumat, 03 Juni 2016

Bambu Itu Khasiatnya Buat Apa? (Bamboo was usefulness create what?

Bambu tumpang sari (Foto & koleksi Alex Palit)

Sambil mengunggah foto potongan bambu berbentuk unik, bambu ini kegunaan atau manfaatnya buat apa. Ada pula yang menanyakan bambu ini khasiat buat apa? Itulah pertanyaan cukup rutin diajukan baik sebagai kiriman status maupun komentar di “Komunitas Pecinta Bambu Unik Nusantara” (KPBUN).
KPBUN sendiri merupakan grup fesbuk para pencinta dan kolektor bambu unik dan langka. Dikatakan unik, karena spesifikasi bentuknya yang unik dan tidak biasa.
Dikatakan langka, untuk mencari mendapat bambu ini tidaklah gampang, belum tentu dalam rumpun bambu sekalipun jumlahnya puluhan pohon ditemukan bambu yang bentuk nyeleneh dan unik.
Bahkan tak jarang bambu-bambu unik dan langka ini memiliki nilai artistik sebagai karya seni alami. Di mana bambu unik dan langka ini tumbuh dan terbentuk secara alami, bukan hasil rekayasa kerajinan tangan manusia atau produksi buatan pabrik.
Selain dari sisi unik dan keartistikannya, ada pula yang melihat bahwa bambu-bambu ini punya kegunaan, manfaat atau khasiat tertentu, selain keunikan bentuk wujudnya.
Bahkan apa pula yang meyakini bahwa bambu unik dan terbilang langka ini memiliki tuah atau kekuatan energi alami.
Tak heran bila kemudian banyak ajuan pertanyaan bambu ini kegunaan, manfaat atau khasiatnya buat apa?

Galeri Pecinta Bambu Unik Nusantara (Indonesia) / Unique Lovers Gallery Bamboo Nusantara (Indonesia)

Foto & koleksi Alex Palit
Unik dan langka
Bambu unik sebagai karya seni alami.
Banyak di antara bambu-bambu unik dan langka ini memiliki nilai artistik sebagai karya seni alami yang tumbuh dan terbentuk secara alami, bukan hasil rekayasa manusia.
Bahkan di kalangan masyarakat tertentu, nilai artistik keunikan bambu ini disimbolisasikan dengan kehidupan.
Tapi setidaknya di sini kita diajak membaca untuk mengagumi tanda-tanda kebesaran alam, sekaligus menjadi bukti atas kebesaran Sang Maha Pencipta, kendati lewat sepotong bambu.

Manusia tidak akan mampu menjangkau membuka tabir misteri Dzat Allah, tapi cukup dengan mentafakuri. Lewat tanda-tanda kebesaran alam walau hanya dari sepotong bambu ini akan semakin menebalkan keimanan dan ketakjuban kita akan kebesaran Tuhan Semesta Alam sebagai Sang Maha Pencipta. Tak ada yang tak ada atas kehendak kuasaNya...!!!

Ayo Berburu Bambu Ajaib (Come Hunting Bamboo Magic)


*Harian Kompas Minggu, 24 Maret 2014

Bambu menyimpan pesona keindahan yang diukir oleh alam. Keunikan bambu inilah yang kemudian diburu para pencintanya. Mereka menganggap keunikan sebagai bagian dari keajaiban alam.
Alex Palit (53) menjadi pemburu bambu unik sejak tiga tahun terakhir. Bukan hanya satu atau dua bambu yang dikumpulkannya, ia kini memiliki lebih dari 100 bambu unik. Bambu-bambu itu diburunya dari beragam tempat, termasukkuburan.
”Bambu yang biasa saja memberi banyak manfaat, masak bambuyang unik enggak memberi manfaat. Pasti ada nilainya,” kata Alex saat ditemui di rumahnya yang setiap sudutnya, mulai dari teras hingga kamar tidur, dipenuhi bambu.
Di teras rumah, Alex memajang bambu kuning meliuk-liuk yang ternyata diperolehnya dari sebuah kuburan kuno di Jakarta. ”Begitu saya bawa ini. Orang teriak, ’Pak itu, kan, bambu tempat ayunan kuntilanak’,” tambah Alex.

Bambu Unik "Dinosaurus" (Bamboo Unique "Dinosaur")

Bambu unik "Dinosaurus"
(Foto & koleksi Bejho Jhare / KPBUN)
Unik dan langka
Bambu unik sebagai karya seni alami.
Banyak di antara bambu-bambu unik dan langka ini memiliki nilai artistik sebagai karya seni alami yang tumbuh dan terbentuk secara alami, bukan hasil rekayasa manusia.
Bahkan di kalangan masyarakat tertentu, nilai artistik keunikan bambu ini disimbolisasikan dengan kehidupan.
Tapi setidaknya di sini kita diajak membaca untuk mengagumi tanda-tanda kebesaran alam, sekaligus menjadi bukti atas kebesaran Sang Maha Pencipta, kendati lewat sepotong bambu.
Manusia tidak akan mampu menjangkau membuka tabir misteri Dzat Allah, tapi cukup dengan mentafakuri. Lewat tanda-tanda kebesaran alam walau hanya dari sepotong bambu ini akan semakin menebalkan keimanan dan ketakjuban kita akan kebesaran Tuhan Semesta Alam sebagai Sang Maha Pencipta. Tak ada yang tak ada atas kehendak kuasaNya...!!!

Foto & koleksi Alex Palit



Gantungan Kunci Bambu Unik "Pring Jalu" (Unique Bamboo Keychain "Pring Jalu")

Gantungan kunci bambu unik "Pring Jalu"
Foto & koleksi Alex Palit

AdSense
Ads

Gallery III

Gallery III